KODE IKLAN DFP 1 Kreasi Hidangan dari Ayam dan Kerang | Wisata Kuliner Asyik

Kreasi Hidangan dari Ayam dan Kerang

KODE IKLAN 200x200
KODE IKLAN 336x280
Kreasi Hidangan dari Ayam dan Kerang
Memasak merupakan salah satu keahlian yang tidak hanya diperuntukan bagi kaum hawa namun juga dapat dilakukan oleh kaum adam. Dewasa ini telah banyak ahli masak yang merupakan para kaum adam, dan tak dapat dipungkiri bahwa masakan mereka bahkan jauh lebih enak dari pada masakan kaum hawa. Sebab mereka tidak ragu untuk membuat kreasi masakan yang lezat dan menggugah selera seperti hidangan ayam dan kerang.
Kreasi Hidangan dari Ayam dan Kerang
Kreasi Hidangan dari Ayam dan Kerang

Kreasi Hidangan dari Ayam dan Kerang
Kreasi Hidangan dari Ayam dan Kerang

Kreasi Hidangan dari Ayam dan Kerang
Kreasi Hidangan dari Ayam dan Kerang


Menu ayam dan kerang lezat
Ada dua resep hidangan ayam dan kerang yaitu ayam goreng madu dan sate kerang. Resep pertama adalah ayam goreng madu. Bahan-bahan yang diperlukan adalah1 ekor ayam yang dibelah 4, 400 cc air, 2 lembar daun salam, 2 cm lengkuas yang dimemarkan, 2 cm jahe yang dimemarkan, madu secukupnya, dan minyak goreng secukupnya. Untuk bumbu halusnya adalah 8 butir bawang merah, 5 siung bawang putih, 5 buah kemiri, 2 cm kunyit, ½ sendok makan ketumbar, 1 ½ sendok the garam.
Cara membuat hidangan ayam ini adalah:
·         Langkah pertama adalah rebus air bersama dengan daun salam, lengkuas, dan juga jahe. Kemudian masukkan bumbu halus dan 1 sendok makan madu.
·         Langkah kedua adalah masukkan potongan ayam, lalu masak hingga bumbu dan air teresap. Kemudian angkat dan tiriskan.
·         Langkah ketiga adalah panaskan minyak lalu goreng ayam hingga kekuningan, angkat dan tiriskan. Lumuri dengan madu dengan memakai kuas.
·         Sajikan bersama sambal jeruk dan juga lalapan.
Resep hidangan ayam dan kerang yang kedua adalah sate kerang. Bahan yang dibutuhkan untuk membuat hidangan lezat ini adalah 150 gram kerang darah yang sudah matang, 2 siung bawang putih yang dihaluskan, ¼ sendok teh merica bubuk, 1 sendok makan kecap manis, 2 cm jahe yang dicincang, ½ sendok makan saus tiram, ½ sendok teh kaldu bubuk, 2 sedok makan minyak sayu, dan 100 cc air.
Cara membuat hidangan kerang yang lezat ini adalah:
·         Langkah pertama adalah panaskan minyak kemudian tumis bawang putih hingga harum.
·         Langkah kedua adalah masukkan kerang bersama merica bubuk, jahe, saus tiram, kaldu bubuk, kecap manis dan juga garam. Masak sebentar agar bumbu tercampur dengan rata kemudian angkat.
·         Langkah ketiga yaitu siapkan tusukan sate kemudian tusuk kerang dengan jumlah per satu tusuk sate adalah 4 kerang. Buat hingga kerang habis lalu sisihkan.
·         Langkah keempat adalah bakar sebentar dan olesi dengan sisa bumbu.

·         Terakhir sajikan dengan menggunakan daun selada dan potongan cabe dalam piring saji. Sajikan sate kerang dengan nasi hangat.
KODE IKLAN 300x 250
close
==[ Klik disini 1X ] [ Close ]==
KODE IKLAN DFP 2
KODE IKLAN DFP 2